Gelar Pelatihan, MDMC PWM Kalbar Siapkan Resiliensi Komunitas Hadapi Bencana

Pontianak (27/08) – Lembaga Resiliensi Bencana Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Kalimantan Barat (LRB PWM Kalbar) melaksanakan Pelatihan Manajemen Organisasi bertemakan “Meningkatkan Kapasitas SDM Organisasi Untuk Menuju Tertib Organisasi dalam Memperkuat Kelembagaan LRB/MDMC PWM Kalbar” dengan menghadirkan narasumber Budi Santoso selaku Wakil Sekretaris LRB PP Muhammadiyah. Dalam giat tersebut juga dihadiri oleh [...]

Read More

Bencana Kekeringan Memuncak, MDMC Jawa Tengah Sinergikan Distribusi Air Bersih dengan AUM

Yogyakarta (21/8) – Beberapa wilayah di Indonesia kini sedang mengalami kekeringan akibat datangnya musim kemarau, salah satunya di daerah Jawa Tengah tepatnya di Kab. Sragen, Kab. Cilacap dan Kab. Sukoharjo. Adapun update terkini respon bencana kekeringan bulan Juli-Agustus, MDMC Jawa Tengah telah sinergikan bantuan air bersih bersama LazisMu dan AUM [...]

Read More

MDMC Sumbar Jalankan Program Pipanisasi Air Bersih, Wujudkan Harapan Warga Kab. Agam

Yogyakarta (9/8) – Muhammadiyah Disaster Management Center (MDMC) wilayah Sumatera Barat (MDMC Sumbar) jalankan program pipanisasi air bersih di Jorong Pantas dan Jorong Muko Jalan, Kab. Agam. Dilaporkan bahwa hari ini kegiatan MDMC Sumatera Barat adalah pengukuran untuk kebutuhan pipanisasi air bersih dengan total jarak sepanjang 1200 m dengan penerima [...]

Read More

MDMC PWM DIY – SKSG Universitas Indonesia: Kolaborasi Kaji Integrasi Mitigasi Bencana dengan Sektor Sosial di DIY

Kamis (13/7), Lembaga Resiliensi Bencana (LRB) atau Muhammadiyah Disaster Management Center (MDMC) PWM DIY berkolaborasi dengan Sekolah Kajian Stratejik dan Global Universitas Indonesia laksanakan (Focus Group Discussion) FGD dengan Fokus Pengurangan Risiko Bencana bertema “Integrasi Mitigasi Bencana dengan Sektor Sosial di Provinsi DIY”. Acara ini dilaksanakan di Aula Pimpinan Wilayah [...]

Read More

Usung Semangat Resiliensi Berkemajuan, LRB PP Muhammadiyah Selenggarakan RAKERNAS MDMC 2023 di Universitas Muhammadiyah Tangerang

Tangerang (6/7) – Dengan rasa bangga, Lembaga Resiliensi Bencana (LRB) Pimpinan Pusat Muhammadiyah atau dalam nomenklatur disebut dengan Muhammadiyah Disaster Management Center (MDMC) selenggarakan Rapat Kerja Nasional (RAKERNAS) pada 6 – 9 Juli 2023 yang bertajuk “Pengarusutamaan Pengurangan Risiko Bencana Berbasis Nilai-Nilai ke-Islaman dengan Dukungan Teknologi Informasi Menuju Resiliensi Komunitas” [...]

Read More

Dukung Kegiatan MPLS, MDMC PWM DIY beri Edukasi Bencana bagi 378 siswa SDM Prambanan

Sleman(11/07/23), Lembaga Resiliensi Bencana atau disebut juga Muhammadiyah Disaster Management Center (MDMC) PWM DIY berikan edukasi bencana gempa bumi kepada siswa-siswi SD Muhammadiyah Prambanan. Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) tahun pelajaran 2023/2024 dengan tema “Kesiapsiagaan dan Tanggap Bencana Alam”. Guru SD Muhammadiyah Prambanan, Lubab menyampaikan [...]

Read More

Jalin Kerjasama, MDMC – FISIP UMJ Komitmen Tingkatkan Kualitas & Kuantitas Mitigasi Bencana Melalui Tri Dharma PTMA

Jakarta (23/6) – Lembaga Resiliensi Bencana Pimpinan Pusat Muhammadiyah atau yang disebut dalam nomenklatur sebagai Muhammadiyah Disaster Management Center (MDMC) jalin kerjasama dengan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ) guna tingkatkan kualitas dan kuantitas dalam Bidang Pendidikan, Penelitian dan Pengabdian Masyarakat serta potensi mengsinergikan sumber [...]

Read More
X