MDMC PWM DIY – SKSG Universitas Indonesia: Kolaborasi Kaji Integrasi Mitigasi Bencana dengan Sektor Sosial di DIY

Kamis (13/7), Lembaga Resiliensi Bencana (LRB) atau Muhammadiyah Disaster Management Center (MDMC) PWM DIY berkolaborasi dengan Sekolah Kajian Stratejik dan Global Universitas Indonesia laksanakan (Focus Group Discussion) FGD dengan Fokus Pengurangan Risiko Bencana bertema “Integrasi Mitigasi Bencana dengan Sektor Sosial di Provinsi DIY”. Acara ini dilaksanakan di Aula Pimpinan Wilayah [...]

Read More

Usung Semangat Resiliensi Berkemajuan, LRB PP Muhammadiyah Selenggarakan RAKERNAS MDMC 2023 di Universitas Muhammadiyah Tangerang

Tangerang (6/7) – Dengan rasa bangga, Lembaga Resiliensi Bencana (LRB) Pimpinan Pusat Muhammadiyah atau dalam nomenklatur disebut dengan Muhammadiyah Disaster Management Center (MDMC) selenggarakan Rapat Kerja Nasional (RAKERNAS) pada 6 – 9 Juli 2023 yang bertajuk “Pengarusutamaan Pengurangan Risiko Bencana Berbasis Nilai-Nilai ke-Islaman dengan Dukungan Teknologi Informasi Menuju Resiliensi Komunitas” [...]

Read More

Penuhi Undangan BNPB, MDMC PWM DIY hadir Sebagai Observer dalam Rangkaian TTX Nasional Gempa Bumi Sesar Opak

Rabu (21/6), Lembaga Resiliensi Bencana atau MDMC Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) DIY terima undangan sebagai salah satu observer atau pengamat kegiatan TTX (Table Top Ecxercise) atau Gladi Ruang menghadapi ancaman bencana gempa bumi sesar Opak di DIY, giat yang diselenggarakan oleh BNPB ini adalah bagian dari rangkaian Latihan kebencanaan Juni [...]

Read More

MDMC – SIAP SIAGA – DFAT Australia: Adakan Kunjungan Pameran UMKM Program GETAPAK

Sidoarjo (14/6) – Lembaga Resiliensi Bencana PP Muhammadiyah atau Muhammadiyah Disaster Management Center (MDMC) bekerjasama dengan SIAP SIAGA yang didukung oleh Department Of Foreign Affairs and Trade (DFAT) Australia adakan kunjungan Pameran UMKM program GETAPAK (Gerakan Ketahanan Pangan Keluarga) di Pusat Koperasi As-Sakinah, Sidoarjo. Program GETAPAK merupakan salah satu program [...]

Read More

Persiapkan Rakernas 2023, MDMC Gandeng Walikota Tangerang dan UMT melalui Audiensi dan Koordinasi

Tangerang (13/6) – Dalam rangkaian proses menuju Rakernas MDMC 2023, perwakilan Lembaga Resiliensi Bencana Pimpinan Pusat Muhammadiyah gandeng Walikota Tangerang dan Universitas Muhammadiyah Tangerang (UMT) untuk lakukan koordinasi dan audiensi pada 12-13 Juni 2023. Keduanya memberikan dukungan positif kepada LRB untuk lakukan diskusi menuju Resiliensi Berkemajuan. Audiensi LRB PP Muhammadiyah [...]

Read More

LRB ( MDMC ) PWM DIY Selenggarakan RAKER, Dukung Upaya Membangun Ketangguhan di Masyarakat Mulai dari Personal

Ahad (11/6), LRB (MDMC) PWM Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) menggelar Rapat Kerja Pimpinan di Tarumini Humanitarian Center. Hadir dalam kegiatan tersebut Ketua LRB/MDMC Pimpinan Pusat Muhammadiyah (H. Budi Setiawan, S.T.) dan Wakil Ketua PWM D.I.Y. yang membidangi LRB (dr. H. Ahmad Faesol, Sp.Rad, M.Kes). Budi Setiawan dalam sambutannya menyampaikan bahwa [...]

Read More

MDMC Juarai Kategori Best Team Leader di Jambore Internasional UNJANI

Subang(31/5), Fakultas Kedokteran Universitas Jenderal Achmad Yani (UNJANI) selenggarakan Pekan Ilmiah Tahunan ke-14 FK UNJANI dengan rangkaian berbagai kegiatan sejak 29 Mei 2023 dan direncanakan hingga 3 Juni mendatang. Salah satu dari beberapa rangkaian kegiatan yang diikuti oleh kontingen MDMC adalah Jambore Internasional FK UNJANI yang dilaksanakan sebagai pembuka rangkaian [...]

Read More

Pembukaan RAKERPIM LRB PP Muhammadiyah, Resiliensi Berkemajuan Menjadi Langkah Taktis

Kudus (27/5) – Lembaga Resiliensi Bencana (LRB) Pimpinan Pusat Muhammadiyah atau disebut MDMC (Muhammadiyah Disaster Management Center) selenggarakan Rapat Kerja Pimpinan (RAKERPIM) di Universitas Muhammadiyah Kudus, Jawa Tengah, pada 26 – 28 Mei 2023. Hadir pada pembukaan rapat kerja tersebut Ketua LRB PP Muhammadiyah, Rahmawati Husein sebagai Dewan Pakar LRB serta [...]

Read More

Diseminasi Informasi Kebencanaan, BMKG Tawarkan Kerja Sama Ke Muhammadiyah

Kepala BMKG Dwi Korita Karnawati memandang kerja sama BMKG dengan Muhammadiyah sangat penting dan strategis. Keberadaan perguruan tinggi Muhammadiyah bisa dijadikan tempat riset dan pengembangan teknologi. Dari sisi komunikasi sosial, Muhammadiyah sebagai organisasi yang sudah hadir berpuluh tahun dan mengakar kuat, dipandang Dwi Korita Karnawati sebagai bagian dari solusi untuk [...]

Read More
X